Jumat

Published 07:48 by admin

Tantangan Bagi Pengusaha WARNET

Akhir-akhir ini semakin mudah kita mendapatkan koneksi internet, TELKOM perusahan plat merah ini memberikan tarif gila-gilaan untuk koneksi internet dial-up dengan telkomnet instant (Rp.2000/jam). Gimana dengan tarif WARNET kita, survey menunjukkan sebagian besar WARNET masih menggunakan tarif Rp.3000 s/d Rp.3500/jam. Punya solusi?
Read More
Published 07:24 by admin

Kisi-Kisi

- Perkembangan TIK untuk kebutuhan masyarakat, bidang Pendidikan dan Bisnis
- Komunitas informasi
- Tantangan, HAKI dan penegakan hukum
Read More

Rabu

Published 23:50 by admin

WARNET dengan 10clinet dari PC24.co.id

Membangun usaha WARNET dengan jumlah client 10PC. Bagi yang gak pengen ribet pengurusannya bisa coba lihat-lihat proposalnya. Kemudahannya lagi, udah menjadi WARNET legal.


Koneksi internetnya boleh dibandingkan dengan ISP2 lokal. Mau coba?
Read More

Senin

Published 22:54 by admin

WARNET murah, legal dengan LEGOS Microsoft & LINUX

Siapa bilang untuk buka usaha WARNET harus melanggar hukum? dari survey yang saya lakukan di beberapa daerah ternyata sudah banyak kok WARNET yang legal. 



Kebanyakan memang menyesuaikan dengan kebutuhan konsumen, untuk lingkungan sekolah tetap menggunakan produk Microsoft dengan lisensi sewa pakai Windows punya Microsoft, agar tetap sesuai dengan budget untuk aplikasi office, chatting, browser dll mereka pakai yang Open Source buatan Indonesia. Nah, untuk kalangan akademisi kampus mereka sudah pake Linux. Berikut ini saya sertakan Software-software penting dan utama yang pasti dibutuhkan WARNET.
Read More
Published 22:43 by admin

Bisnis WARNET murah meriah, mau?

Atas permintaan banyak rekan-rekan tentang informasi dan panduan bisnis WARNET, akhirnya saya coba kemukakan di blog ini. Tidak bisa dipungkiri bahwa pesatnya perkembangan IT di Indonesia sedikit banyak karena dukungan rekan-rekan pemilik WARNET. Nah, tulisan ini akan saya mulai dengan apa saja yang perlu dipersiapkan untuk membuka usaha WARNET. Ok!
Read More

Minggu

Published 02:45 by admin

Membangun Komunitas

Bisa dibilang bahwa banyak perusahaan besar (terutama dibidang IT) maju dan berkembang pesat berawal daei adanya komunitas. Lihat saja Linux dengan opersourse movement, bahkan mereka berlomba-lomba membuat komunitas agar apa yang mereka ciptakan semakin dikenal banyak orang. Benar juga "Market creates Community and Community creates Market".
Read More